Hal Penting Yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Membeli Game Original Yang Harganya Mahal

Anda seorang gamer ? atau orang yang rela membeli game dengan harga mahal sekalipun ? 😃
Nah , untuk kesempatan kali ini saya akan membahas tentang apa saja yang perlu anda ketahui dan perlu dilakukan sebelum membeli atau mendownload suatu game .

Silahkan simak baik-baik informasi dibawah ini tentang Hal Penting Yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Mendownload / Membeli Game

Beli Game Original
 
Agar uang anda tidak melayang sia-sia dan agar tidak akan merasa rugi , maka sebelum kalian membeli game tersebut alangkah baiknya kalian melakukan 2 Hal Penting Dibawah Ini .


1. Mengetahui System Requirement Dari Game Tersebut

Tentu hal ini adalah yang pertama dan wajib kamu lakukan terlebih dahulu sebelum memainkan game yang akan dibeli maupun didownload .
Apa itu System Requirement ?
Setiap kalian ingin membeli atau mendownload game terkadang disitu tercantum System requirementnya , System requirement terdiri atas Minimum dan Reccomended
Minimum adalah Standar Spesifikasi yang harus anda penuhi , sedangkan Reccomended yang artinya spek anda sudah matang untuk memainkan game tersebut .
Jadi System requirement itu adalah sesuatu yang dibutuhkan agar suatu Game atau Program dapat berjalan dengan lancar. Biasanya terdapat 3 bagian penting dalam System requirement yang patut kalian penuhi yaitu CPU , RAM , dan VGA . Cek spesifikasi game disini Systemrequirementlab

Ingat ! Ketiga bagian diatas hanyalah yang paling umum saja , selain dari itu perlu juga diperhatikan bagian seperti Operasi Sistem , Kapasitas Memori (HDD) anda dan sebagainya .
Untuk kalian yang ingin mengecek spesifikasi dari laptop atau komputer kalian bisa dengan membuka Windows Run dan ketik "dxdiag" tanpa tanda kutip .

2. Pentingnya melihat review gameplay di Youtube terlebih dulu

Source : image
Untuk mengetahui gameplay atau grafik gamenya secara langsung , maka patut anda menoton reviewnya di youtube terlebih dulu . Apakah sesuai dengan yang kita harapkan , atau tidak .

Saya juga dulunya pengalaman , sebelum saya menginstall game yang sudah saya beli . Mungkin karena terlalu berharap lebih pada game tersebut . Karena melihat Screenshotnya saja sudah membuat tertarik untuk segera mencobanya . Dan setelah saya mencoba gamenya ternyata tidak seperti yang diharapkan , Hehe 😃
Saya mulai berfikir kalau betapa pentingnya melihat reviewnya di Youtube dulu . Jadi sekarang sebelum mendownload atau membeli game saya sempatkan untuk melihat bagaimana gameplay dari game itu .


Opsional : Mencoba Versi Bajakanya (Crack) Bagi Pengguna Game Original

Mungkin hal ini terdengar sedikit aneh akan tetapi sebagai pengguna game original , tidak ada salahnya jika anda mencoba memainkan versi bajakanya terlebih dulu sebelum membeli versi aslinya dengan harga yang mahal . Untuk anda yang memiliki internet unlimited mungkin bisa mendownloadnya jika masih ragu untuk membeli versi aslinya .

Bagi anda pengguna game tani atau bajakan bisa lihat ke nomer dua 😁

Subscribe to receive free email updates:

8 Responses to "Hal Penting Yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Membeli Game Original Yang Harganya Mahal"

  1. Tapi klo misal sistem pc nya ga kuat , tetep dipaksain main Gta V gimana ntu jadinya :v pake Low End patch ya. Tapi gak gresss grafiknya hahaha malah kek GTA SA :v

    ReplyDelete
    Replies
    1. Procie minimal I3 , VGA asalkan jangan intel . Ram 4gb juga udah kuat kok tanpa pake patch :v

      Delete
  2. Ntapz gan sangat membantu

    ReplyDelete
  3. Ntapz gan sangat membantu

    ReplyDelete
  4. bedanya sama bajakan apa? kan sama sama bisa dimaenin

    ReplyDelete
  5. point nomor 1 itu wajib min. karena apabila spek yang kita punya nggak kuat bisa hancur pc kita

    ReplyDelete